Kapolsek Dayeuhkolot Tinjau Lokasi Orang Hilang di Sungai Citarum

    Kapolsek Dayeuhkolot Tinjau Lokasi Orang Hilang di Sungai Citarum

    DAYEUHKOLOT - Seorang pria diduga hilang setelah meloncat ke sungai Citarum, Kampung Cisirung, Kelurahan Pasawahan, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung. Minggu, 24 Maret 2024.

    Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo melalui Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Suyatno saat meninjau langsung lokasi mengatakan kejadian tersebut terjadi sekira pukul 12.40 WIB.

    "Benar, kami mendapatkan laporan, ada seorang pria meloncat ke sungai citarum sekira pukul 12.40 WIB, " kata Suyatno.

    "Menurut keterangan saksi dilapangan, pria tersebut memang terlihat menceburkan diri, " sambungnya.

    Ia menambahkan menurut keterangan saksi-saksi yang melihat, korban mendatangi tempat kejadian dan membuka pakaian dan berkata hendak berenang.

    Saat korban melompat ke Sungai Citarum, beberapa saat kemudian korban langsung minta pertolongan namun korban sudah tidak terlihat lagi di permukaan sungai dan terseret arus sungai Citarum. 

    "Sampai saat ini korban atas nama Sandi Putra belum diketemukan dan masih dalam pencaharian pihak BPBD dan Basarnas Kabupaten Bandung, " pungkas Suyatno.

    ROBI JOPI ANDRIO

    ROBI JOPI ANDRIO

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Sukamanah, Polsek Paseh,...

    Artikel Berikutnya

    Kompak, Wujudkan Sinergitas, Polisi RW Desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Anggota Unit Samapta Polsek Katapang melaksanakan Patroli di tempat strategis, Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas melakukan sambang Ke satpam perusahaan
    Bripka Dian Yakub cek ketersediaan dan harga bahan pokok di Pasar Wahana Desa Rancaekek Wetan
    Bhabinkamtibmas Desa Buninagara Polsek Soreang ajak warganya Jaga Kamtibmas Wilayah melalui silaturahmi door to door 
    Guna Kelancaran Arus Lalu Lintas, Personil Pos Pam Al Fathu Ops Ketupat Lodaya 2024, melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas
    Anggota Unit Samapta Polsek Katapang melaksanakan Patroli di tempat strategis, Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Baleendah Berbincang Dengan Warga Sampaikan Imbauan Kamtibmas 
    Piket Fungsi Polsek Baleendah Monitoring Rumah Kosong Ditinggal Mudik di Baleendah
    Mengurai kemacetan anggota Pos Pam Al Fathu Ops Ketupat Lodaya 2024 Melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas
    Datangi pemukiman penduduk, Piket Samapta Polsek Rancaekek patroli malam sasar rumah kosong yang ditinggal mudik
    Berikan Rasa Aman, Polsek Baleendah Lakukan Patroli Malam Hari OMB 2024
    UNIT SAMAPTA POLSEK SOLOKANJERUK CEK DAN KONTROL OBJEK VITAL, GUNA ANTISIPASI RAWAN CURAT, CURAS DAN CURANMOR MAUPUN TINDAK PIDANA LAINYA
    Apel Gabungan Serahterima Tugas Jaga Di Pos Pam Simpang 3 Banjaran Di Pimpin Kapolsek Banjaran
    Siwas dan Sie Propam Polresta Bandung laksanakan kegiatan supervisi ruang tahanan dan gaktibplin Personel
    Satlantas Polresta Bandung Bagi Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan di Al Fathu Soreang

    Ikuti Kami